Assalamu alaikum...dan selamat beraktivitas....
Hallo...saya ingin bahas tentang meningitis...
Setelah kurang lebih 5 bulan lamanya seorang Olga Syahputra terkena meningitis.. barulah banyak orang tercengang dan penasaran ingin tahu tentang apakah penyakit meningitis ini.
Meningitis merupakan suatu gejala keradangan yang mengenai lapisan
selaput pelindung jaringan otak dan sumsum tulang belakang dan juga
menimbulkan eksudasi berupa pus atau serosa disebabkan oleh bakteri
spesifik/non spesifik atau virus.
Meningitis adalah radang selaput pelindung sistem saraf pusat. Penyakit meningitis bisa juga di sebabkan oleh bakteri dan virus yang menyebar dari luka fisik, kanker atau dari obat obatan.
Meningitis
merupakan salah satu penyakit yang patut kita waspadai karena letaknya
yang berdekatan dengan otak dan juga tulang belakang. oleh karena itu efek
yang di timbulkan bisa menyebabkan kerusakan pikiran, gangguan kendali
gerak yang ditakutkan lagi berdampak kematian.
Ia, Meningitis mudah menular, penularan bisa di sebabkan oleh
mikroorganisme, bakteri, virus maupun jamur. Jika tidak di sembuhkan
secara dini maka di khawatirkan akan mengakibatkan kondisi yang fatal,
diantaranya tuna ganda seperti lumpuh atau pun gangguan mental.
Media Penularan penyakit Meningitis – Radang Selaput Otak
Penyakit
ini dapat menular melalui ingus dan cairan ludah ketika bersin,
bicara, tertawa maupun seseorang yang batuk dan terhirup oleh orang di
sekitar ketika bernafas.
Media lainnya juga bisa berupa piring dan
gelas yang di bagi pakai dari si penderita. Selain itu Tisu dan handuk
pun bisa saja menularkannya
Salah satu hal yang bisa dilakukan adalah dengan memperbaiki pola makan, gaya hidup dan istirahat yang cukup serta olahraga.
Tuesday, August 26, 2014
Meningitis
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 komentar:
Post a Comment